BALEI KEJEI

08.39 Diposting oleh SENANDUNG PAT PETULAI

BALEI KEJEI

Oleh : D.Tutandi indra ( Andy )
Radio Four 106’7 FM Curup

Balie kejei adalah tempat yang dibuat khusus untuk tempat pelaksanaan semua prosesi kejei. Balai Kejei pada zaman dahulu didirikan kurang lebih seminggu sebelum acara itu sendiri dimulai ,dibuat secara gotong royong oleh masyarakat sedusun, marga serta dusun & marga tetangga yang berdekatan.Ukuran balai 6 x 8 m atau 6 x 12 m.
Setelah balai kejei selesai didirikan, tugas diserahkan pada “tuwei batin” isitah dalah bahasa rejangnya “ semreak kumat” dan untuk bidang tugas diluar balai kejei diserahkan kepada ginde dusun/desa bersangkutan tempat Kejei diadakan .

Keterangan Denah Balei Kejei :

  1. Pendokoak
  2. Pelabei Sematen/pengantin
  3. Pelabei tun tuwei sematen
  4. Pelabei bisan
  5. Penemot menoton selawei
  6. Pelabei jakso selawei
  7. Pelabei Tuwei selawei
  8. Penemot anak sangei selawei.
  9. Penemot menoton semanie
  10. Pelabei tuwei batin
  11. Pelabei jakso semanie
  12. Penemot anak sangei semanie
  13. Penei
  14. Gung kulitang
  15. bang selawei
  16. bang semanie
  17. Pelabei ngiben
  18. pelabei nae’i

TATA TERTIB BERBUSANA DI BALIE KEJEI

HADIRIN SELAIN ANAK SANGEI YANG AKAN MEMASUKI BALIE KEJEI DIWAJIBKAN BERBUSANA :

  1. LAKI-LAKI

· MENGGUNAKAN BUSANA BEBAS PANTAS

· MEMAKAI KOPIAH DAN KAIN SARUNG SETENGAH TIANG

  1. PEREMPUAN

· MENGGUNAKAN BUSANA BEBAS PANTAS

· MEMAKAI SELENDANG BAIK YANG MENGGUNAKAN JILBAB MAUPUN YANG TIDAK

Sumber :

Dari Balei Kejai Penge’as Pengindeu Acara Pernikahan Putra Bupati Rejang Lebong

H.Suherman .SE.MM Bergelar Rajo Penjenjang Bumei & Ny .Susilawati Suherman.SE.MM Bergelar Nyai Penati




Related Posts by Categories



0 komentar:

Posting Komentar